KURSUS ONLINE

Mahir Membuat Website Dengan WordPress

Cara instan untuk membuat websitemu dengan wordpress bahkan tanpa pengalaman sekalipun.

play

Video Preview

leaderboard
TINGKATAN

Pemula-Menengah

clock 50
AKSES

Selamanya & Up-to-date

dict
BAHASA

Indonesia

certif
SERTIFIKAT

Tersedia

Tahukah Kamu?

Kamu mau membuat sebuah website? tapi ternyata terhambat karena kamu udah menyerah belajar coding ataupun kamu tidak memiliki background IT. 
Mungkin kamu ada yang ingin membuat website toko online sendiri, membuat company profile untuk bisnis, membuat web untuk blog, ataupun kepikiran untuk menawarkan jasa pembuatan website sehingga bisa mendapatkan penghasilan tambahan.

Kamu ga usah takut, karena ternyata bisa kok membuat sebuah website tanpa kamu memiliki background IT ataupun harus jago coding. Oleh karena itu WordPress menjadi content management system yang ramai disukai oleh para orang-orang dikarenakan mudahnya digunakan. Selain itu juga wordpress memiliki multifungsi hanya dalam satu fitur. Kamu bisa buat apapun tanpa ribet mulai dari toko online, company profile, blog reservasi tiket dan web jenis apapun bisa dibuat menggunakan wordpress. 

Apalagi wordpress juga sangat disukai oleh orang-orang pencari projek freelance, kamu bisa cek di website freelance apapun permintaan wordpress akan selalu ada. 

Coding Studio menyusun program kurikulum secara komprehensif, demi kamu mudah mengerti dan bisa langsung diimplementasi. Semua yang diajarkan disini akan sangat relevan dan sesuai kebutuhan industri digital saat ini. Kamu pastinya bisa mendapatkan penghasilan dengan mempelajari skill wordpress karena banyak sekali kegunaannya dalam kehidupan nyata.

Tentunya wordpress bisa menghasilkan peluang yang besar untuk anda mulai kamu bisa menjadi seorang blogger, memulai bisnis online, menawarkan jasa pembuatan website sebagai freelance ataupun bekerja di sebuah perusahaan. Yakin untuk tidak mengambil kursus wordpress ini yang bisa menghasilkan jutaan rupiah untuk Anda? Anda tentunya butuh mentor yang tepat. 

Buat apa kamu belajar dari 0 lagi dan mengalami kegagalan yang pernah terjadi sebelumnya, jika sudah ada maestro yang bisa membimbing kamu untuk sukses di dunia Industri.

photo 1560472355 109703aa3edc
Wordpress Blue logo

Kenapa Harus Belajar WordPress?

Studi Kasus Di Kursus Ini

Screen Shot 2020 04 26 at 09.09.10 73f2d4f8307e365d4a2b416f6ff434bb
Screen Shot 2020 04 26 at 09.03.15
Screen Shot 2020 04 26 at 09.07.15 646c7713b112f612bd88852013995d4c

Pada kursus ini, Kamu akan belajar untuk membangun sebuah E-Commerce dengan Woocommerce 

Metode Belajar

video
Video Learning

Cocok untuk pemula memahami konsep dari dasar dan bisa diulang menontonnya sampai bisa 

laptop
Project Based
Belajar dengan membuat projek yang diajarkan maestro
studycase
Case Study

Belajar dengan studi kasus sesuai di industrinya

chat
Forum Discussion

Disediakan forum untuk melakukan tanya jawab

Untuk Siapa Kursus Ini Dibuat?​

icons8 nerd hair 100

Pebisnis

yang ingin membangun toko online sendiri dengan lebih murah.

icons8 student male 100

Pelajar/Mahasiswa

yang ingin mendapat penghasilan tambahan jajan dari pengerjaan project wordpress.

icons8 administrator male 100

Blogger

yang ingin punya blog sendiri di website yang domainnya .com atau .id sehingga tampak lebih keren 

icons8 businesswoman 100

Dropshipper & Reseller

 yang ingin punya web sendiri

icons8 manager 100

Designer/Photograper

yang ingin punya portofolio berupa web

icons8 businesswoman 100

Freelancer

yang ingin membuka jasa pembuatan website

kelly sikkema YK0HPwWDJ1I unsplash 2 scaled

Yang Kamu Dapatkan Setelah Belajar Kursus Ini

kursus wordpress

Yuk, Bergabung Sekarang

1x BAYAR,AKSES SELAMANYA . Hanya seharga beli kopi susu hits 10 kali.

Rp 330.000

Rp 99.000

let's have fun with code.

Apa kata mereka yang pernah belajar disini?

5/5

Materinya bagus dan terstruktur jadinya mudah dipahami, diajarin metode best practice sama tips and trick yang bermanfaat juga dikursusnya.

1testi

Elgan Christyawan

Musisi Kelas React JS

5/5

Belakangan ini memang lagi cari course yang ngebahas tentang laravel, ga sengaja ketemu course dari coding studio , baca silabus nya cukup menarik, akhirnya memutuskan untuk beli. penyampaiannya enak, ga terlalu kaku, pastinya mudah dimengerti. 

photo 3

Kristianto

Musisi Kelas Laravel dan Database

5/5

Kelas online yang paling recommended karena materi yang disampaikan sangat detail dan jelas sehingga sangat cocok untuk pemula

photo 4

Robertus Donni Aditya

Musisi Kelas Laravel

5/5

Alhamdulillah, Luaaaarrr Biasaaa Penyampaian Materi nya Mantap, semakin di share lg ilmu nya ke kami sampai ke akar2 nya ya kak. hehee… semoga Berkah Selalu. Aamiiin

photo 3 1

Heni Nursyamsiah

Musisi Kelas WordPress

5/5

Penyampaian materinya cukup bagus dan mudah dimengerti. Apalagi ditambah saya sudah biasa pakai database msssql. Terima kasih Coding Studio. Semoga kedepan makin maju.

photo 2 1

Andik Triyanto

Musisi Kelas Database

5/5

Alhamdulillah learning di coding Studio mengupgrade ilmu saya tentang fundamental jaringan dengan modul yang simple dan mudah dicerna .. sukses buat tim coding studio..

photo 5

M Abdul Aziz

Musisi Kelas Jaringan Komputer

googlereview

Pertanyaan yang sering ditanyakan

Tingkatkanlah skillmu sekarang juga.

persiapkan suksesmu mulai hari ini